Sabtu, 06 November 2021

Biodata Pemeran Antares Lengkap

Biodata Pemeran Antares - Sebuah karya novel yang ditulis oleh Rweinda ini berhasil menjadikan film series Antares ini menjadi trending topic, Series Antares ini juga di sutradarai oleh Rizal Mantovani dan diproduksi oleh MD Entertainment dan di produseri oleh Manoj Punjabi.

Banyak pemeran unggulan yang dihadirkan di Antares ini, sehingga tak sedikit para penonton yang mengikuti webseries Antares ini. Para pemain yang dihadirkan juga cukup membuat para penonton menjadi tertegun.

Berikut ada beberapa daftar pemeran webseries Antares , diantaranya yakni :

1. Angga Yunanda (Antares)
2. Cut Beby Tsabina (Zeanne Queensha Bratadikara)
3. Yesaya Abraham (Megan Lexandro)
4. Rafael Adwel (Laskar Dilaga Adijaya)
5. Irzan Faiq (Aiden Marcellino Bagaskara)
6. Fatih Unru (Moreo Cokro Lesmana)
7. Afifah Ifah'nda (Serra Melano)
8. Kevin Royano (Aeros Bratadikara)
9. Pangeran Lantang (Ardhan Alcander)
10. Axel Matthew Thomas (Lionel Kavindra)
11. Keanu Campora (Bara Maharaja)
12. Adam Farrel (Finno Alfian)
13. Maudy Effrosina Karissa Andromeda
14. Kiara McKenna (Cleo Vanessa Agnibrata)
15. Gabriella Ekaputri (Selina Athaya Maafar)
16. Aurellia Salma Varissa (Cassandra Aldevaro)
17. Maura Malida Utari (Fiona)

Antares ini mengisahkan tentang kisah cinta anak SMA antara Antares dan Zea, dan Antares yang dipanggil Ares dikenal sebagai ketua geng motor Calderioz. Sedangkan Zeanna yang akrab disapa Zea adalah murid pindahan berparas cantik di SMA Derlangga.

Pada awalnya Zea mengenal Ares karena satu misi tertentu, namun pada akhirnya mereka saling menyukai, nah bagaimana kisah kelanjutan Antares ini, kalian bisa saksikan di weTV Indonesia.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar